I write to discover what I know
Ayo Kita Mulai Menulis Cerita
“Start writing, no matter what. The water does not flow until the faucet is turned on.” – Louis L’Amour
Mengapa Kita Harus Mulai Menulis
Menulis itu penting, karena dengan adanya tulisan kita bisa memberikan informasi yang bermanfaat bagi orang lain yang membutuhkan. Sesederhana apapun kata yang dituliskan, pasti bermanfaat bagi yang sedang membutuhkannya
Bagimana Langkah Awal Untuk Menulis
Lupakan hal-hal yang membuat kita ragu untuk menulis dan selalu percaya pada apa yang keluar dari pikiran tanpa mengkritisinya bebaskan pikiran kita dan menulislah
Mari Kita Mulai Untuk Menulis
“Kalau kamu bukan anak raja dan engkau bukan anak ulama besar, maka jadilah penulis”. – Imam Al-Ghazali
Every new day is another chance to change your life
Don’t be shy to admit that we are not perfect humans. Because it is this imperfection that makes fragile thread embroidery together and binds between us
Ayo Kita Bekerjasama Dengan PapiBunda
Menulis adalah mencipta, dalam suatu penciptaan seseorang mengarahkan tidak hanya semua pengetahuan, daya, dan kemampuannya saja, tetapi ia sertakan seluruh jiwa dan napas hidupnya